Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Soal Luas dan Keliling Bangun Datar Gabungan dan Jawabannya Kelas 4

Bangun datar merupakan bangun dua dimensi. Bidangnya datar dan dibatasi oleh garis lurus atau melengkung. Segitiga, segi empat, dan lingkaran termasuk bangun datar.

Segi empat terdiri atas persegi panjang, persegi, jajargenjang, trapesium, dan belah ketupat. Semua bangun datar memiliki sisi dan titik sudut. 

Apabila kalian sudah memahami konsep dasar bangun datar kelas 4, kalian bisa mengerjakan soal-soal pengembangan berupa luas dan keliling bangun datar gabungan.

Soal Luas dan Keliling
Bangun Datar Kelas 4

Soal Ulangan Harian Matematika Materi Perbandingan Dan Skala Kelas 5 Waktu Tersisa

Petunjuk Umum :
  1. Pilihlah salah satu jawaban yang paling benar!
  2. Waktu yang disediakan untuk menjawab seluruh soal 60 menit
  3. Setiap soal memiliki bobot nilai yang sama
  4. Tekan cek nilai untuk melihat nilai
  5. Isi nama dan email sesuai dengan petunjuk guru lalu tekan kirim
  6. Dilarang menggunakan kalkulator, buku, atau alat bantu lainnya

Pilihan Ganda
Soal No.1
Perhatikanlah gambar berikut ini
Luas dari bangun datar gabungan di atas yaitu. .
A. 24 cm2
B. 28 cm2
C. 30 cm2
D. 32 cm2

Soal No.2
Perhatikanlah gambar berikut ini
Keliling bangun datar gabungan di atas yaitu. . .
A. 17 cm
B. 19 cm
C. 21 cm
D. 23 cm

Soal No.3
Kertas karton berbentuk bangun datar gabungan antara persegi dan segitiga siku-siku. Panjang sisi persegi 6 cm sedangkan panjang alas segitiga 5 cm dan tinggi segitiga 8 cm. Luas kertas karton tersebut yaitu. . .
A. 56 cm2
B. 58 cm2
C. 60 cm2
D. 63 cm2

Soal No.4
Perhatikanlah gambar berikut ini
Dona memiliki penghapus yang permukaannya berbentuk seperti gambar di atas. Luas permukaan penghapus tersebut yaitu. . .
A. 85,25 cm2
B. 87,25 cm2
C. 89,25 cm2
D. 108,50 cm2

Soal No.5
Gita menggunting 2 buah kertas agar masing-masing berbentuk segitiga sama sisi. Panjang sisi segitiga tersebut 8 cm. Apabila 2 potongan kertas digabungkan pada bagian alasnya, maka keliling potongan kertas tersebut yaitu. . .
A. 24 cm
B. 26 cm
C. 30 cm
D. 32 cm

Soal No.6
Perhatikanlah gambar berikut ini
David Beckham berlari mengelilingi lapangan seperti gambar di atas. Apabila dia berlari sebanyak dua putaran, maka jarak yang dia tempuh yaitu. . .
A. 116 m
B. 232 m
C. 282 m
D. 324 m

Soal No.7
Perhatikanlah gambar berikut ini!
Luas bangun datar di atas yaitu....
A. 33,5 cm
B. 27 cm
C. 25,5 cm
D. 22 cm

Perhatikanlah gambar kolam renang milik Andi! (Soal No. 8 dan 9)
Soal No.8
Luas permukaan kolam renang yang dimiliki oleh Andi yaitu. . .
A. 46 m2
B. 52 m2
C. 58 m2
D. 64 m2

Soal No.9
Keliling kolam renang Andi yaitu. . .
A. 35 m
B. 40 m
C. 45 m
D. 50 m

Soal No.10
Perhatikanlah gambar di bawah ini!
Luas bangun datar yang berwarna hitam yaitu. . .
A. 10,5 cm
B. 12,5 cm
C. 13,5 cm
D. 14,5 cm




Nilai =
Keterangan:
Nilai Tertinggi (Maksimal): 100
Yuk kirim nilai kalian kepada guru! 📘 📣








Jawaban dan Pembahasan (Belum tersedia)

Made Ary Aditia
Made Ary Aditia Seorang pendidik di salah satu sekolah dasar Kab. Gianyar, Bali